Kamis, 01 Desember 2011

PowerPoint

POWERPOINT

Microsoft PowerPoint adalah sebuah program komputer untuk presentasi. Aplikasi ini sangat banyak digunakan oleh kalangan perkantoran dan pebisnis, para pendidik, siswa, dan trainer.
Dengan aplikasi ini bisa menyajikan materi yang kita sampaikan lebih menarik. Menggunakan berbagai animasi dan transition yang dapat menjadikan peserta dalam presentasi tidak merasa bosan.

Disamping itu, tidak hanya tampilan menarik dalam penyajian materi, tetapi powerpoint juga dapat dijadikan sebagai media dalam pembelajaran matematika. Dengan banyaknya aplikasi yang terdapat didalamnya, kita bisa menggunakan powerpoint untuk memperlihatkan gerak benda pada materi transformasi geometri, bangun ruang, dan sebagainya.

Berikut ini contoh aplikasi powerpoint dalam materi Komposisi Transformasi Geometri yang dipelajari di mata kuliah Multimedia Pendidikan Metematika.

0 komentar:

:a: :b: :c: :d: :e: :f: :g: :h: :i: :j: :k: :l: :m: :n:

Posting Komentar